banner 728x250

Kades Genteng Kulon Bersama Pihak APJM Berikan Satunan Yatim Dan Kaum Duafa

banner 120x600

Banyuwangi,,SIBERNEWS.CO.ID – kepala desa genteng kulon berkesempatan hadir dalam Acara satunan yatim piatu yang di laksanakan oleh Asosiasi Penjual Mobil (APJM) GNI Genteng bersama anggota APJM lainnya. Sabtu (21/1/2022) bertempat di pangkalan jual mobil genteng, kecamatan genteng, kabupaten Banyuwangi, propinsi Jawa timur.

Dalam sambutannya ketua pelaksana kegiatan satunan yatim dan duafa melalui Yanti menyampaikan” terima kasih kepada seluruh pihak-pihak yang Telang ikut serta membantu suksesnya acara satunan pada awal tahun 2023 ini,” ujarnya

Dirinya juga memberikan sedikit motifasi agar acara satunan ini bisa menjadi agenda rutin di APJM.

” Semoga nantinya agenda satunan i i menjadi acara rutin rekan rekan APJM di kabupaten Banyuwangi, tentu hal itu akan menjadi terlaksana jika kita semua mengedepankan musyawarah dan komunikasi baik antar rekan anggota dan pihak-pihak donatur serta pihak Forpimka dan forpimda Banyuwangi, maka dengan pencapaian kali ini semua atas kerjasama yang baik, dan ini lah bukti bahwa kami juga perduli kepada masyarakat dan anak yatim piatu hingga kaum duafa.” Paparnya

BACA JUGA :
Babinsa Koramil 421-03/Pnh, Turun ke Sawah Dukung Program Ketahanan Pangan

Sementara Kepala desa genteng kulon yang berkesempatan hadir bersama beberapa perangkat desa tersebut memberikan apresiasi kepada pihak APJM yang telah ikut serta memberikan perhatian kepad anak yatim serta kaum duafa di wilayahnya.

” Saya selaku kades genteng kulon sangat berterimakasih kepada pihak APJM dengan telah memberikan wujud Keperdulian kepada anak-anak kami yatim piatu dan juga kaum duafa,”ungkap Drs. Supandi

BACA JUGA :
Miris, Penimbun Pertalite Dan Solar Bersubsidi Ditangkap Polresta Banyuwangi

Kades juga sekelumit menyampaikan peraihan prestasi yang telah di raih oleh pihak pemdes genteng kulon di antaranya pemdes genteng kulon mendapatkan peringkat terbaik pelayanan berbasis Digital.

” Pemdes genteng kulon pun telah banyak meraih peringkat terbait dalam beberapa kategori. Di tambah dengan kepedulian yang di berikan oleh rekan-rekan APJM menyisihkan rejeki buat anak yatim piatu dan kaum duafa sehinggasemakin memperlihatkan bahwa tingkat perekonomian masyarakat genteng akan tambah maju dan baik. Sekali lagi saya atas nama pemdes genteng kulon menyampaikan banyak terima kasih, semoga apa yang di lakukan oleh rekan rekan semua menjadi manfaat dan bsa membantu bagi mereka semua,” pungkas kades genteng kulon Supandi

BACA JUGA :
Malam Puncak Peringatan HUT Kemerdekaan RI Ke-77 RW 02 Bokwedi Blandongan

Sebanyak 12 anak yatim dan puluhan kaum duafa di hadirkan oleh APJM GNI genteng yang mencangkup beberapa dusun di desa genteng kulon. (Herman)